Eps.91 A Bartender is the King of Labor
Manage episode 311417938 series 3120164
Ini adalah seri pertama hasil kerjasama antara Ngobrol di Podcast bersama Blackbull, sebuah minuman liquor dari pulau Dewata, Bali.
Di episode ini, bli Ngurah Udayana mendapat jatah untuk tampil pada seri pertama. Ia adalah salah satu orang dibalik terciptanya minuman yang sedang digandrungi tersebut. Selain itu, ia telah melanglang buana ke berbagai penjuru dunia sebagai seorang bartender kenamaan berbekal hasil juara di banyak kompetisi antar bartender. Tom Cruise adalah dalang dibalik prinsip yang ia pegang sampai saat ini yaitu, seorang bartender adalah raja dari segala buruh. Kupingin, yuk!
--- Support this podcast: https://podcasters.spotify.com/pod/show/ngobroldipodcast/support105 حلقات