Udayana Podcast #12 Lini Literasi : Filosofi Teras
Manage episode 312605563 series 3210972
Halo Ksatria Muda Udayana !
Podcast Lini Literasi kembali hadir dengan tema Pengendalian Diri dari buku “Filosofi Teras” dan ditemani dengan narasumber special kita yaitu Bapak Muhammad Irfan Hilmy sebagai seorang Reacher and Writer. Buku yang berjudul ‘Filosofi Teras ’ karya Henry Manampiring merupakan salah satu buku yang mengajarkan kita bagaimana cara menyelesaikan masalah masalah yang terjadi pada anak millenial, seperti : makhluk apakah stoisisme alias filosofi teras ini? Kenapa pula ia dianggap bisa menyembuhkan penyakit akut zaman now seperti : depresi, mudah stres, dan gampang marah? Nah, filosofi teras memberi solusi pada semua permasalahan itu. Epictetus, salah satu pelopor stoisisme zaman kuno berkata: “Ada hal-hal di bawah kendali (tergantung pada) kita, ada hal-hal yang tidak di bawah kendali (tidak bergantung pada) kita.”
--- Support this podcast: https://podcasters.spotify.com/pod/show/bempmudayana/support30 حلقات