INSPIRING PEOPLE, Setiap orang pasti pernah merasakan sepi, kesendirian, ketika menjalani setiap proses demi proses dalam hidup. Perasaan sendiri, sepi, sering menempatkan kita pada situasi yang gamang, perasaan tidak berdaya, bahkan tidak berpengharapan. Rasa sepi dan kesendirian bahkan memungkinkan kita melupakan tujuan mengapa dan untuk apa kita diciptakan. Rasa sepi dan sendiri, kerap mengajarkan kita bahwa hidup dalam kesendirian bukanlah suatu dan sekaligus sebuah pilihan. Pertanyaannya, bagaimana cara yang dapat kita pilih ketika harus menjalani kesendirian namun tidak merasa kesepian? Mengapa kita terkadang merasakan kesepian yang sangat mendalam? Mengapa kita kerap merasa kesepian seperti teman sekaligus lawan dalam keseharian kita? Dan bagaimana cara yang efektif untuk menjalaninya? Webinar “Loneliness: Alone But Not Lonely” akan menjawab seputar pertanyaan-pertanyaan mengapa penting menghidupi kesendirian tanpa harus tenggelam dalam rasa kesepian, di berbagai fase dalam hidup dan keseharian kita? Sharing Sesion Dotty Mind berkolaborasi dengan SehatQ, bersama: Christine Monteiro, CEO & Transformative Coach Dotty Mind, Hertha Christabelle, MP.Si, Psikolog SehatQ, Devy Kandani, Professional Coach Dotty Mind, Hosted by Rana Reyandra Visit Website: https://www.dottymind.com | Follow Instagram: @dotty.mind @inspiring.putri Also available to watch on Youtube channel: Inspiring Putri #LonelinessAloneButNotLonely #DottyMind #SehatQ #ChristineMonteiro #CEO #Founder #TransformativeCoach #HerthaChristabelle #Psikolog #DevyKandani #ProfessionalCoach #RanaReyandra #Host #Webinar #TransformativeThinking #InspiringPutri…